Beragam Manfaat Bunga Telang Ungu bagi Kesehatan Tubuh Manusia

16 Agustus 2022, 13:27 WIB
Beragam Manfaat Bunga Telang Ungu bagi Kesehatan Tubuh Manusia /Yusuf/

PORTALKULONPROGO.COM - Mari untuk Anda ketahui berbagai manfaat bunga telang ungu bagi kesehatan tubuh baik untuk para lelaki maupun wanita untuk menjaga ketahanan tubuh.

Kembang telang atau bunga telang ungun ini bernama Latin Clitoria Ternatea adalah tumbuhan merambat yang biasa ditemukan di pekarangan atau tepi hutan.

Sudah sejak dulu, tumbuhan bunga telang ungu bisa ditanam di pekarangan sebagai tanaman hias karena bunganya yang berwarna biru terang atau ungu.

BACA JUGA Berbagai Bahaya Bunga Telang yang Perlu Anda Ketahui, Jangan Sampai Salah Olah

Kembang bungan telang telah lama dikenal dan digunakan sebagai pewarna alami pada makanan dan minuman.

Namun, selain mempercantik penampilan makanan, bunga telang juga mengandung berbagai nutrisi dan zat yang bermanfaat untuk kesehatan tubuh.

BACA JUGA Manfaat Bunga Telang untuk Kecantikan Wajah dan Kesehatan Wajah

Melansir dari mybluetea, kembang telang penuh dengan kandungan antioksidan, termasuk pro antosianidin yang mendukung kolagen dan elastisitas kulit serta antosianin yang mendukung kesehatan rambut dan mata.

Kandungan Bunga Telang Ungu

Kandungan fitokimia bunga telang yaitu tanin, flobatanin, karbohidrat, saponin, triterpenoid, fenolmfavanoid, flavanol glikosida, protein, alkaloid, antrakuinon, antisianin, stigmasit 4-ena-3,6 dion, minyak volatil dan steroid.

Komposisi asam lemak meliputi asam palmitat, stearat, oleat lonoleat, dan linolenat.

Manfaat Bunga Telang Ungu bagi Kesehatan

 

 

Terima kasih Anda sudah berkunjung dan membaca artikel kami yang membahas tentang manfaat bunga telang ungu bagi kesehatan tubuh manusia yang begitu banyak manfaatnya.***

Editor: Yusuf Maulana Nurhadi

Tags

Terkini

Terpopuler