Manfaat Bunga Telang untuk Kecantikan Wajah dan Kesehatan Wajah

- 16 Agustus 2022, 13:17 WIB
Manfaat Bunga Telang untuk Kecantikan Wajah dan Kesehatan Wajah
Manfaat Bunga Telang untuk Kecantikan Wajah dan Kesehatan Wajah /Yusuf/

PORTALKULONPROGO.COM - Mari Anda simak dan ketahui berbagai jenis manfaat bunga telang untuk kecantikan wajah dan termasuk kesehatan wajah agar tetap sehat dan tampil muda.

Selain jadi tanaman hias, sebagian orang memanfaatkan bunga telang sebagai bahan pewarna alami. Asal tahu saja, bunga telang menghasilkan warna biru yang indah. 

Tidak hanya itu, bunga telang juga kerab digunakan sebagai obat herbal untuk menyembuhkan beberapa penyakit. 

BACA JUGA Manfaat Bunga Telang untuk Kesehatan yang Wajib Anda Ketahui

Melansir dari buku berjudul Altas Tumbuhan Obat Indonesia: Menguak Kekayaan Tumbuhan Obat Indonesia Jilid 5, karya Setiawan Dalimartha, seluruh bagian tanaman telang bisa dimanfaatkan sebagai obat. 

Tanaman bunga telang mengandung Saponin, Flavoid, alkaloid, ca-oksalat, dan sulfur. Akar bunga telang bersifat laksatif alias pencahar, peluruh kencing, meransang muntah, dan membersihkan darah. 

BACA JUGA Bahaya Bunga Telang yang Perlu Anda Ketahui, Jangan Sampai Salah Olah

Sedangkan, daun bunga telang dipercaya bisa mempercepat pematangan bisul dan biji bunga telang bermanfaat sebagai obat herbal pencahar ringan. 

Manfaat Bunga Telang untuk Kecantikan Wajah

Halaman:

Editor: Yusuf Maulana Nurhadi


Tags

Terkait

Terkini

x