Daftar Nama Gunung Terbesar di Indonesia yang Populer dan Hits

- 2 Agustus 2022, 23:02 WIB
Nama Gunung Terbesar di Indonesia
Nama Gunung Terbesar di Indonesia /Yusuf/

Daftar Nama Gunung Terbesar di Indonesia yang Populer

1. Puncak Jayawijaya

Gunung Puncak Jayawijaya terletak di Kabupaten Puncak Jaya Papua yang sangat populer di kalangan pendaki lokal maupun mancanegara.

Sebab, puncak gunung ini punya keindahan yang begitu luar biasa. Bahkan saking populernya, gunung yang mempunyai puncak salju abadi ini termasuk salah satu gunung dengan biaya pendakian paling mahal.

Gunung terbesar di Indonesia adalah Puncak Jayawijaya yang memiliki ketinggian sekitar 4.884 mdpl.

Gunung tertinggi dan terbesar ni merupakan salah satu dari gunung tertinggi di nusantara dan berhasil masuk dalam Situs Warisan Dunia UNESCO.

2. Gunung Ngga Pilimsit

Menurut sejarah, Alexander Willem Frederik Idenburg merupakan seorang Gubernur Jenderal yang dulunya berkuasa penuh atas Hindia-Belanda di tahun 1906 hingga 1916.

Pendaki pertama yang berhasil menaklukan puncak Gunung Ngga Pilimsit adalah Heinrich Harrer bersama Philip Temple di tahun 1962 silam.

Gunung Ngga Pilimsit mempunyai sebuah danau dengan air berwarna hijau tua di bagian dasar puncaknya. Danau ini dikenal dengan nama Danau Idenberg.

Halaman:

Editor: Yusuf Maulana Nurhadi


Tags

Terkait

Terkini